Hadiri Pelantikan Muhammadiyah Takalar Periode 2024-2028, PJ BUPATI berharap Muhammadiyah Memiliki Gebrakan untuk Kemajuan Takalar

- Wartawan

Rabu, 22 Januari 2025 - 07:57

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TAKALAR – Pelantikan pimpinan daerah pemuda muhammadiyah Takalar periode 2024-2028 berlangsung di Baruga Panrannuangku Takalar, Rabu 22 Januari 2025.

Pemuda Muhammadiyah Takalar periode 2024-2028 dipimpin oleh Syamsualam yang dilantik secara langsung oleh Pimpinan Wilayah Pemuda Muhammadiyah Sulawesi Selatan Heriwawan.

Pj. Bupati Takalar dalam sambutannya mengatakan bahwa Organisasi muhammadiyah sudah berdiri lama yang tujuannya untuk pergerakan politik, ekonomi, pendidikan sosial dan budaya. Untuk itu saya meminta agar para kader dan pengurus Muhammadiyah bekerjasama dengan pemerintah daerah memiliki gebrakan dalam kemajuan takalar.

“Bangsa ini berdiri tidak lepas dari peran Muhammadiyah. Saya berharap pasca pelantikan ini, Muhammadiyah terus memperbanyak keanggotan dan melakukan gebrakan dalam pemenuhan hak dasar masyarakat seperti pendidikan. Ini untuk meningkatkan kualitas SDM kita dan meningkatkan IPM kita,” Paparnya.

Pimpinan Wilayah Pemuda Muhammadiyah Sulawesi Selatan dalam sambutannya mengucapkan selamat kepada Syamsualam atas jabatan sebagai Ketua Muhammadiyah priode 2024-2028, semoga amanah,bertanggung jawab,mampu memberikan dan memajukan ilmu pendidikan keagamaan dan sosial dalam melakukan gebrakan dalam memajukan daerah Kabupaten Takalar ini sesuai ajaran Islam.

Pelantikan dihadiri Perwakilan Forkopimda Kab.Takalar, Pimpinan wilayah pemuda Muhammadiyah Sulawesi Selatan beserta jajarannya, Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten Takalar (dalam hal ini di wakili oleh sekretaris Pimpinan daerah Muhammadiyah kabupaten takalar), Ortom Muhammadiyah Tingkat Daerah Se-Kabupaten Takalar, Anggota DPRD Kabupaten Takalar, Ormas dan Organisasi Kepemudaan Tingkat Kab. Takalar serta Para Kepala Desa/Lurah se-Kab. Takalar. (Rs-103)

sumber: Diskominfo-SP, 22 Januari 2025

Berita Terkait

Pj. Bupati Tulungagung Beri Dukungan Program Makan Bergizi Gratis Di Pesantren Al Azhaar Kedungwaru
Puncak Perayaan Hari Jadi ke-65 Kab. Takalar berlangsung Meriah
Menyambut HUT Ke 48 SMA Negeri 2 Mejayan Adakan Kegiatan Donor Darah
Pj. Bupati Takalar Lepas Peserta Fun Run 2025
Lomba Masak Semarakkan Hari Jadi ke-65 Kab. Takalar
Peringati Hari Jadi Kab. Takalar ke-65 Tahun 2025, Pemkab Takalar Gelar Sunat Massal untuk 165 Anak
Saksikan Penandatanganan Perjanjian Kinerja (PK) Tahun 2025 secara Serentak, ini Penyampaian Pj. Bupati Takalar
Selesaikan Penataan Tenaga Non ASN, Pj. Bupati Takalar Hadiri Kunjungan Kerja Spesifik Komisi II DPR RI
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 08:49

Program Pisew Rabat Beton Senilai Rp.500 Juta Di Desa Sumberagung dan Desa Tanen Dikeluhkan Warga Diduga tidak Sesuai Spesifikasi

Selasa, 11 Februari 2025 - 07:29

GMBI Jatim Audensi Dengan Disdik Prov. Jawa Timur

Minggu, 9 Februari 2025 - 22:29

GMBI Wilter Jatim Lakukan Investigasi Terhadap Maraknya Pertambangan Ilegal di Jawa Timur

Minggu, 9 Februari 2025 - 13:26

Aksi FPII di Dewan Pers dan Ķementerian Komdigti, : ‘Bubarkan Dewan Pers’ !!!”

Sabtu, 1 Februari 2025 - 01:58

Chocodot Edukasi Otak Anak Sehat, Terawat Untuk Masa Depan Hebat

Senin, 27 Januari 2025 - 04:27

*GMBI Nganjuk, Hadiri Undangan GMBI WilTer Jatim*

Sabtu, 25 Januari 2025 - 05:34

Diduga Microsleep Lepas Subuh, Pickup Hajar Rumah Warga

Sabtu, 25 Januari 2025 - 05:27

GMBI peduli, Kirim Do’a Almarhum H. Abdul Talib Dewan pakar GMBI

Berita Terbaru

JAWA TIMUR

GMBI Jatim Audensi Dengan Disdik Prov. Jawa Timur

Selasa, 11 Feb 2025 - 07:29