Kemenag Garut bersama FKPQ dan IPPAQI Gelar Manasik Haji Tingkat Anak

- Wartawan

Selasa, 3 September 2024 - 08:38

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

spjnews.id I Garut – Dalam membentuk karakter generasi muda cinta Allah dan Rasululloh Kemenag Kabupaten Garut bersama FKPQ dan IPPAQI memperkenalkan Manasik Haji kepada anak – anak usia dini tingkat Madrasyah Ibtidaiyah TPQ dan TPA.

Hal tersebut dilakukan, guna memperkenalkan rukun Islam khususnya ibadah haji kepada anak – anak usia dini, Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Garut, H. Saepulloh melalui Badrul Munir Gozali, MAg sebagai Kepala Seksi PD Pontren Kabupaten Garut. Kerjasama dengan Forum Komunikasi Pendidikan Al-quran (FKPA) dan IPPAQI menggelar pelaksanaan manasik haji yang dilaksanakan di Aula Mandala Kaqasan Jl. Sudirman, Copong, Kelurahan Sukamentri, Kecamatan Garut Kota, Ahad (1/09/2024).

Ketua Pelaksana Kegiatan KH. Undang Ahmad Sobar mengatakan, dalam kegiatan manasik haji ini bertujuan untuk membentuk Generasi Cinta Allah dan Rasul-Nya dan sekaligus mengenalkan sejak dini bagaimana tatacara pelaksanaan haji kepada anak-anak, agar nantinya dapat memahami dan meningkatkan ilmu agama kepada anak-anak kita.

“Dengan kegiatan ini, kita memperkenalkan kepada anak tentang rukun islam khususnya pelaksanaan haji, semoga anak-anak kita dapat belajar dan senang dalam pelaksanaan praktik manasiknya”. Ungkapnya

Kegiatan manasik haji tingkat TK/Paud ini dibimbing langsung oleh Kasi PD Pontren Kemenag Kabupaten Garut

“ Pada kegiatan ini, kita perkenalkan kepada anak-anak bagai mana melakukan tata cara praktek ibadah haji, dengan harapan mudah mudahan kedepannya anak – anak bisa memahami apa sebenarnya manasik haji ini, sehingga nantinya bisa melakukan ibadah haji dengan baik dan benar menurut aturan syareat agama islam ”. Ujar Kiyai Undang.

Sementara Kasi PD Pontren Badrul Munir menyatakan, Pihak Kemenag sangat mengapresiasi pelaksanaan kegiatan manasik haji ini, sehingga kedepannya lebih meningkat lagi.

Dimana peserta manasik haji hari ini ada sekitar 500 peserta dari berbagai lembaga pendidikan yang tergabung dalam Forum Komunikasi Pendidikan Al – quran dan IPPAQI.

” Alhamdulillah, Kemenang hadir dan mendukung kegiatan ini, dengan harapkan mudah – mudahan kedepannya Kemenag memiliki pasilitas manasik haji yang representatif, dan hal ini sudah di rencanakan, Insya Alloh di tahun 2026 terealisasikan “, pungkasnya. (red***)

Berita Terkait

Pj. Bupati Tulungagung Beri Dukungan Program Makan Bergizi Gratis Di Pesantren Al Azhaar Kedungwaru
Miriiss..!!! Di Desa Parakan, Bansos BPNT/BLT Seorang Janda Diambil Orang Lain
Puncak Perayaan Hari Jadi ke-65 Kab. Takalar berlangsung Meriah
Menyambut HUT Ke 48 SMA Negeri 2 Mejayan Adakan Kegiatan Donor Darah
Lomba Masak Semarakkan Hari Jadi ke-65 Kab. Takalar
Peringati Hari Jadi Kab. Takalar ke-65 Tahun 2025, Pemkab Takalar Gelar Sunat Massal untuk 165 Anak
Pj. Bupati Takalar Anjangsana ke keluarga Tokoh Pendiri Takalar dan Berikan Bantuan di Panti Asuhan
Tingkatkan Produktivitas Lahan, Pj. Gubernur Sulsel bersama Pj. Bupati Takalar lakukan Penanaman Serentak Agroforestri Pangan

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 08:49

Program Pisew Rabat Beton Senilai Rp.500 Juta Di Desa Sumberagung dan Desa Tanen Dikeluhkan Warga Diduga tidak Sesuai Spesifikasi

Selasa, 11 Februari 2025 - 07:29

GMBI Jatim Audensi Dengan Disdik Prov. Jawa Timur

Minggu, 9 Februari 2025 - 22:29

GMBI Wilter Jatim Lakukan Investigasi Terhadap Maraknya Pertambangan Ilegal di Jawa Timur

Minggu, 9 Februari 2025 - 13:26

Aksi FPII di Dewan Pers dan Ķementerian Komdigti, : ‘Bubarkan Dewan Pers’ !!!”

Sabtu, 1 Februari 2025 - 01:58

Chocodot Edukasi Otak Anak Sehat, Terawat Untuk Masa Depan Hebat

Senin, 27 Januari 2025 - 04:27

*GMBI Nganjuk, Hadiri Undangan GMBI WilTer Jatim*

Sabtu, 25 Januari 2025 - 05:34

Diduga Microsleep Lepas Subuh, Pickup Hajar Rumah Warga

Sabtu, 25 Januari 2025 - 05:27

GMBI peduli, Kirim Do’a Almarhum H. Abdul Talib Dewan pakar GMBI

Berita Terbaru

JAWA TIMUR

GMBI Jatim Audensi Dengan Disdik Prov. Jawa Timur

Selasa, 11 Feb 2025 - 07:29