Perpisahan Kelas VI SDN Ciheulang 03 dan 04 Berlangsung Meriah, Semua Dinyatakan Lulus

- Wartawan

Rabu, 26 Juni 2024 - 05:09

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala SDN Ciheulang, Kepala Desa Ciheulang, Babinsa, Kamtibmas Kecamatan Ciparay dan
Ketua Komite, Rabu (26/06/2024)

Kepala SDN Ciheulang, Kepala Desa Ciheulang, Babinsa, Kamtibmas Kecamatan Ciparay dan Ketua Komite, Rabu (26/06/2024)

spjnews.id | Kab. Bandung – Acara kenaikan kelas dan perpisahan kelas VI di SDN Ciheulang yang berlokasi Desa Ciheulang, Kecamatan Ciparay, Kabupaten Bandung berlangsung semarak dan meriah. Acara yang dilaksakan di SDN Ciheulang 03 dan 04, Rabu 26 Juni 2024 berlangsung hidmat dan penuh kekeluargaan.

Ditambah gelaran pentas seni budaya menampilkan berbagai macam kreativitas siswa-siswi SDN, diantaranya kesenian sunda, tari tarian tradisional dan menampilkan yang lainnya.

Kepala SDN Ciheulang, Kepala Desa Ciheulang, Babinsa, Kamtibmas Kecamatan Ciparay danKetua Komite Sekolah, Tokoh Masyarakat, Orangtua Siswa dan tamu undangan lainnya, Rabu (26/06/2024)
Kepala SDN Ciheulang, Kepala Desa Ciheulang, Babinsa, Kamtibmas Kecamatan Ciparay dan
Ketua Komite Sekolah, Tokoh Masyarakat, Orangtua Siswa dan tamu undangan lainnya, Rabu (26/06/2024).

Semuanya menikmati, baik pihak sekolah, orang tua, murid serta tamu undangan lainya turut merasakan kegembiraan atas penampilan pentas seni yang di bawakan siswa-siswi SDN Ciheulang 03 dan 04 hadir dalam acara tersebut, Kepala Sekolah SDN Ciheulang, Kepala Desa Ciheulang, Babinsa, Kamtibmas Kecamatan Ciparay dan
Ketua Komite, serta tokoh masyarakat, tokoh agama setempat serta tamu undangan.

Kepala SDN Ciheulang 03 dan 04 mengapresiasi kepada anak-anak yang telah menampilkan pertunjukan pentas seni dan budaya tersebut. Pihaknya juga mengucapkan selamat kepada siswa-siswi yang telah lulus pendidikan SDN Ciheulang 03 dan 04.

“Terimakasih kepada semua pihak yang terlibat dan mendukung sehingga acara kenaikan kelas dan perpisahan kelas 6 ini berjalan lancar semarak dan meriah terutama kepada pihak orang tua murid,” katanya.

Pendidikan untuk kelas VI yang saat ini dinyatakan lulus. Kami berharap tali silaturahmi antara siswa dan guru senantiasa tetap terjalin. Karena mengembalikan siswa kepada orang tua bukan berarti memutuskan silaturahmi kedepannya,” harapnya.

Ketua Komite SDN Ciheulang 03 dan 04 menyampaikan ucapkan terimakasih kepada kepala sekolah serta dewan guru yang telah mendidik dan membina anak-anak selama 6 tahun. Ia juga mengapresiasi panitia dan kepala sekolah atas suksesnya acara kenaikan kelas dan perpisahan kelas VI berjalan sukses, meriah dan penuh kegembiraan. ***

Berita Terkait

Dewan Pendidikan Jombang Luncurkan GERPAS: Gerakan Peduli Anak Sekolah
CFD Gaya Hidup Sehat, Bukan Pasar Tumpah Yang Menghambat Lalulitas Pengendara Bermotor
Bupati Takalar Apresiasi Siswa-Siswi SMAN 13 dan SMAN 4 Takalar Berprestasi Dalam Kegiatan Demo Day (GELAR KARYA) Generasi Terampil Sulawesi Selatan Tahun 2025
Maxim Resmi Beroperasi di Pangalengan, Hadirkan Transportasi Online Hemat dan Andal
Dihari Santri, Mengenal Sosok Ulama Empuh Majusri Asal Singajaya Garut
Menjaga Marwah Jalan Ibrahim Aji Adalah Tantangan Pemda Garut
Aceng Beton Apresiasi Langkah Bupati Garut, Hentikan Aktivitas Proyek di Lingkungan YBHM
Polres Jombang Gelar Lomba Kamtibmas: Ajang Voli Pelajar untuk Tumbuhkan Sportivitas dan Energi Positif Generasi Muda

Berita Terkait

Minggu, 26 Oktober 2025 - 03:01

Pemkab Takalar Apresiasi Dukungan Komdigi RI, Dorong Takalar Jadi Daerah Prioritas Digitalisasi Nasional

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 10:29

Sekdis DLHP Tak kenal Hari Libur, Tingkatkan Kualitas Lingkungan perkotaan Melalui Kerja keras di akhir pekan

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 03:31

Dewan Pendidikan Jombang Luncurkan GERPAS: Gerakan Peduli Anak Sekolah

Jumat, 24 Oktober 2025 - 07:07

Pemkab – Kejari Takalar Kolaborasi tentang Penyuluhan Hukum dalam Program Jaksa Menyapa

Kamis, 23 Oktober 2025 - 13:50

Bupati Takalar Apresiasi Siswa-Siswi SMAN 13 dan SMAN 4 Takalar Berprestasi Dalam Kegiatan Demo Day (GELAR KARYA) Generasi Terampil Sulawesi Selatan Tahun 2025

Kamis, 23 Oktober 2025 - 09:35

Wujud Nyata Kepedulian Bupati Mohammad Firdaus Daeng Manye Wujudkan Takalar Sehat dan Sejahtera Bagi Warganya yang Kurang Mampu

Rabu, 22 Oktober 2025 - 09:12

Rapat koordinasi Dan Penyambutan Camat Baru kecamatan Pattallassang

Selasa, 21 Oktober 2025 - 00:11

Bupati Takalar Lantik Pejabat Eselon ll,lll,lV Sebanyak 311, Usai Dilantik Langsung Tancap Gas

Berita Terbaru