SEKOLAH ORANG TUA HEBAT (SOTH) UPAYA CEGAH STUNTING DESA TILENG

- Wartawan

Selasa, 2 April 2024 - 09:54

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

spjnews.id | Madiun. Sekolah Orang Tua Hebat, atau biasa disebut dengan SOTH, adalah sekolah pengasuhan yang digagas oleh Badan Kependudukan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Jawa Timur. Sekolah ini merupakan terobosan untuk dapat meningkatkan kemampuan orangtua dalam mengasuh anak, terutama anak BALITA.

Pemerintah desa Tileng Kecamatan Dagangan, Kabupaten Madiun, beserta Dinas terkait serta Perawat yang bertugas di desa Tileng menyelenggarakan Program Sekolah Orang Tua Hebat ( SOTH). Program tersebut di gagas oleh Badan Kependudukan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) melalui desa dan di danai oleh desa.

Sekolah Orang Tua Hebat ini bertujuan memberikan tambahan pendidikan kepada orang tua agar dalam mendidik anak bisa memberikan pola pengasuhan yang baik dan sesuai serta lebih menjaga anak agar terhindar dari resiko stunting, kegiatan ini dilaksanakan dua kali dalam sebulan sampai selesai.

Farida Fitriana, perawat yang bertugas di desa Tileng, Kecamatan Dagangan, Kabupaten Madiun, Pada awak media mengatakan, Sekolah Orang Tua Hebat ( SOTH) merupakan salah satu program yang di hadirkan oleh Pemerintah agar orang tua mampu meningkatkan pola asuh pada anak-anak balita.

Menurut Farida program SOTH sangat penting agar orang tua dapat membentuk dan mendidik anak supaya anak menjadi sehat, kuat dan berkualitas hingga mengantisipasi terjadinya stunting akibat pengasuhan yang kurang tepat.

Kegiatan ini dilaksanakan di aula gedung desa Tileng yang di hadiri 25 peserta ibu-ibu dan balitanya.

Farida Fitriana menyampaikan “Betapa pentingnya program SOTH ini para orang tua diajarkan hal-hal seperti menjaga kesehatan anak usia dini, pemenuhan gizi anak usia dini, perilaku hidup bersih dan sehat, serta stimulasi gerakan kasar dan halus,” ujarnya.

Simbi Riyanto selaku Kepala Desa Tileng mengatakan, dengan adanya program SOTH ini sangat membantu untuk pengetahuan dan menguatkan pola asuh orang tua terhadap anak agar supaya anak dapat tumbuh dan berkembang dengan baik.

“Dengan demikian, para orangtua dapat mengasuh anak dengan benar dan menyebarluaskan ilmu yang didapat yang imbasnya dapat membantu mengurangi masalah stunting.” Pungkasnya. (PY)

Berita Terkait

Tragedi Ekologi di Rejotangan Kabupaten Tulungagung: Ketika Gunung dan Hutan Menjerit
Peringati Nuzulul Qur’an, Bupati Takalar Daeng Manye :  Mari Tingkatkan Amal Ibadah dan Perbanyak Membaca Al-Qur’an
Taqabbalallahu minna wa minkum” Segenap Staf dan Crew RSUD Dr. KARNENI Tulungagung Campurdarat dengan tulus mengucapkan “Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriyah”. Mohon Maaf Lahir dan Batin.
Gubenur Khofifah resmikan empat gedung ruang SMKN dan SMAN di Jombang
Bulog Loceret Digeruduk Kepala Desa, AKD Nganjuk Desak Copot Imam Mahdi
Dunia Pendidikan di Kab.Takalar Kembali Tercoreng dengan Adanya Dugaan PUNGLI di Jajaran Tenaga Honorer penerima Sertifikasi se Kec.Marbo
Ijin Lapor Pak Kapolri! Galian C DiDesa Sumberagung, Diduga Ilegal Mengancam Kerusakan Ekosistem Alam di wilayah Hukum Polres Tulungagung
Operasi Ketupat Semeru 2025 Polres Madiun Gelar Apel Pasukan Jelang Idul Fitri

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 07:20

Bupati Takalar Pantau Gerakan Pangan Murah Jelang Hari Raya Idul Fitri 1446 H

Selasa, 25 Maret 2025 - 22:05

Peringati Nuzulul Qur’an, Bupati Takalar Daeng Manye :  Mari Tingkatkan Amal Ibadah dan Perbanyak Membaca Al-Qur’an

Senin, 24 Maret 2025 - 23:01

Gubenur Khofifah resmikan empat gedung ruang SMKN dan SMAN di Jombang

Senin, 24 Maret 2025 - 13:08

Dunia Pendidikan di Kab.Takalar Kembali Tercoreng dengan Adanya Dugaan PUNGLI di Jajaran Tenaga Honorer penerima Sertifikasi se Kec.Marbo

Minggu, 23 Maret 2025 - 08:29

Terapkan Digitalisasi di Takalar, Bupati Takalar Apresiasi UPT SD Negeri 1 Centre Pattallassang dalam Bimtek Aplikasi Skul.id.

Sabtu, 22 Maret 2025 - 15:39

Meriahkan Semarak Ramadhan 1446 H/2025 M, Bupati Takalar Daeng Manye Buka Lomba Tadarus Al-Qur’an dan Hafalan Hadits

Sabtu, 22 Maret 2025 - 09:34

Wakil Bupati Takalar Buka Secara Resmi Seleksi Paskibraka Tingkat Kab. Takalar Tahun 2025

Jumat, 21 Maret 2025 - 09:30

Bupati Takalar Daeng Manye Hadiri Rapat Wilayah Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) Prov. Sulsel Tahun 2025

Berita Terbaru